JAMU
Jamu adalah obat tradisional yang berasal dari Indonesia dengan berbagai macam bentuk sediaan misalnya di buat pil, serbuk seduhan, maupun cairan yang berisi seluruh bahan nabati atau hewani yang menjadi bahan-bahan jamu tersebut. Penggunaannya secara tradisaional dan dipercaya khsiatnya secara turun temurun namun hanya berdasarkan pengalaaman empiris saja artinya khasiat tidak dibuktikan secara ilmiah maupun uji praklinis.
Kriteria:
· Aman sesuai dengan persyaratan yang ditetapkan
· Klaim khasiat dibuktikan berdasarkan data empiris
· Memenuhi persyaratan mutu yang berlaku
Klaim Penggunaan:
· Harus sesuai dengan jenis pembuktian tradisional dan tingkat pembuktiannya yaitu umum dan medium
· Pada kemasan jamu harus diawali dengan kata-kata: “Secara tradisional digunakan untuk…..” atau sesuai dengan apa yang telah disetujui pada pendaftaran.
Komentar
Posting Komentar